Rabu, 14 September 2016

6 SOFTSKILL YANG BISA KAMU MAKSIMALKAN DI MASA KULIAHMU

6 SOFTSKILL YANG BISA KAMU MAKSIMALKAN DI MASA KULIAHMU 








" Picture Credit to : http://www.connectionsacademy.com/blog/posts/2014-12-01/Why-Developing-Soft-Skills-during-High-School-Matters.aspx "


Kuliah ngga cuman melulu tentang akademis, kali ini, kita bakal ngebahas 5 SoftSkill yang wajib kamu maksimalin di dunia perkuliahanmu untuk mempersiapkan dunia karirmu, yuk simak berikut ini bro !





1. Jago Bikin Caption di Sosial Media mu bisa memperdalam skill Marketing di Bisnis Online mu bro !


Instagram Caption Ideas for Creative Marketers



" Picture Credit to : http://sproutsocial.com/insights/instagram-caption-ideas/ "

Saat bermain sosial media, Caption sangatlah penting untuk menonjolkan apa yang kamu post dan menarik perhatian kawan di sosial media mu. Begitu juga dalam bisnis online kali ini, caption mu adalah strategi marketingmu bro !






2. Handal Dalam Tawar Menawar Dapat Mengasah Kemampuan Negosiasimu bro !




" Picture Credit to :
 https://www.cssea.bc.ca/index.php?option=com_content&view=article&id=189&Itemid=346"


Dalam perkuliahan, kamu pasti melakukan beberapa transaksi, dalam setiap transaksi, cobalah untuk melakukan tawar menawar dengan bijak, dengan mengasah softskill ini, kamu bisa mengasah kemampuan negosiasi di dunia karirmu bro !



3. Berbagi Cerita Dengan Kenalan Baru mu Dapat Memperdalam Kemampuan Berbicara Dengan Khalayak mu bro !



" Picture Credit to : http://www.hawthornlakebuenavista.com/groups-meeting-events/student-groups/ "


Kembali berbicara dengan lingkaran sosial kembali yang merupakan elemen penting dalam perkuliahanmu bro . Dalam dunia perkuliahan kamu bakal menemukan berbagai macam jenis mahasiswa beserta latar belakangnya yang beragam, perdalam kemampuan komunikasi dan berbicara mu untuk meningkatkan kepercayaan diri mu hingga tahap dunia karir nanti  bro ! .



4. Cermat dalam Mengelola Keuanganmu Dapat Melatihmu Mengelola Keuangan Perusahaan



" Picture Credit to : https://learnvest.global.ssl.fastly.net/wp-content/uploads/2014/05/saving-mistakes.jpg "


Kuliah identik dengan kata mandiri, apapun harus kamu coba lakukan sendiri bro. Bakal banyak godaan dalam mengatur keuangan, utamakan yang terpenting Cermati dalam mengatur keuangan untuk memaksimalkan perkuliahanmu bro , dan terapkan saat berada di dunia karir kelak.



5. Menjadi Pemimpin dalam Organisasi Dapat Melatihmu Sebagai Pemimpin di Perusahaan mu Suatu Saat Nanti Bro !



" Picture Credit to : https://www.linkedin.com/pulse/20140616134011-86319010-everything-you-ever-wanted-to-know-about-thought-leadership-but-were-afraid-to-ask "


Dalam perkuliahan, Dinamika berorganisasi sangatlah unik dan beragam. Cobalah untuk mengikuti salah satu atau beberapa dari organisasi di kampusmu, dan cobalah untuk memimpin salah satu dari itu, kelak itu akan menjadi bekal dalam memimpin suatu organisasi atau perusahaan di dunia karir nanti bro.



6. Potensi Diri Saat Kuliahmu Dapat Membantumu Saat Berkarir Bro !




"Picture Credit to : http://dailybruin.com/2011/02/17/alternative_rock_band_pangolin_to_play_in_royce_hall_tonight_as_part_of_ucla_arts_party "


Dunia kuliah sangatlah luas bro. Eksplorasi dan gali potensi dirimu disini. Kamu bisa memilih kegiatan ekstra perkuliahan mu disini dengan berbagai variasi. Selain menggali potensi diri, kamu juga bisa memperluas lingkup sosialmu dengan teman yang satu minat kegiatan denganmu bro ! , perluas jaringan dan kembangkan apa yang kamu minati, tidak harus sesuai dengan jurusan perkuliahanmu kok bro !



Softskill sangatlah luas, pelajari dan kembangkan hal ini, semoga sukses selalu bro !

0 komentar:

Posting Komentar